Contoh soal PERTIDAKSAMAAN IRASIONAL
Contoh soal Persamaan IRASIONAL
Contoh soal Persamaan Rasional
Tentukan nilai x yang memenuhi persamaan rasional berikut.
x – 3
x – 1
+
x – 2
x – 1
= 4
Penyelesaian soal
Cara menjawab soal nomor 3 kita jumlahkan ruas kiri sehingga diperoleh:
→
x – 3 + (x – 2)
x – 1
= 4
→
2x – 5
x – 1
= 4
→ 2x – 5 = 4 (x – 1)
→ 2x – 5 = 4x – 4
→ 4x – 2x = -5 + 4
→ 2x = -1
→ x = -1/2
Tidak ada komentar:
Posting Komentar